Mahasiswa Angkatan II STIDAR, Ikuti Yudisium Dengan Hasil Memuaskan

 

Stidar.ac.id – Hari ini Kamis, 05 Januari 2023 Sekolah Tinggi Ilmu Dakwah Raudlatul Iman (STIDAR) Ganding Sumenep menyelenggarakan Yudisium atau lebih dikenal penentuan kelulusan akhir yang merupakan program wajib sebelum mahasiswa mengikuti wisuda.

Kegiatan sakral yang ditempatkan di Hall Ibrahimi Kampus Peradaban itu dihadiri pimpinan, pengasuh, dosen dan civitas akademika STIDAR dengan suasana khidmad.

Pembacaan SK Yudisium dibacakan oleh Bapak Usman, M.Pd.I Wakil Ketua I dan penyerahan sertifikat diserahkan oleh Ketua Program Studi masing-masing yang diwakili oleh Sekretaris Prodi, PMI Bapak Moh. Toyu, MA sedangkan BKI oleh Sekretaris Prodi Bapak Nawafil, M.Psi.

Adapun nama-nama peserta yudisium dari dua program studi PMI (Pengembangan Masyarakat Islam) dan BKI (Bimbingan Konseling Islam) sebagai berikut :

1. Habibullah
2. Jailani
3. Moh. Unis
4. Aniyatin
5. Arif Rahman Hakim
6. Moh Syakur
7. Fahmi Fathutrrahman
8. Abdul Hayyi Gadtim
9. Nor iwan
10. Abd Hayyi Gadbar
11. Shofiyati
12. Kamilah
13. Aisyah
14. Imam Rasyidi
15. Abd Hayyi
16. Moh Ghalib Bafadlal
17. Syafiuddin
18. Syari’ah
19. Tola’ ini
20. Baidowi
21. Ach. Rodi
22. Fathol bari Rombiya
23. Haninah
24. Fathol Bari Elkarawi
25.

Dari semua peserta yang ikut yudisium, mereka mendapat hasil memuaskan. Menurut pantauan Stidar.ac.id, ada satu orang mahasiswa yang tidak bisa mengikuti upacara ini, karena masih berada di luar kota (MSA).

Bagikan ke :

Leave a Comment